Cara membuat Teks Drama yang Baik dan Benar
Feb 07, 2011· Sebuah naskah lakon yang kaya memberikan kesempatan kepada sutradara, pemain serta penata artistik mengembangkan lakon itu sehingga ia menjadi seperti tambang emas yang tak habishabisnya digali. Di dalamnya juga termasuk ruangruang yang diberikan kepada penonton. Naskah yang bagus akan membuat penonton tak hanya penikmat yang pasif.